Sistem Supplay Chain Management (SCM) Pada Aplikasi BUMDes Oleh Mahasiswa UPN “Veteran” Jawa Timur Untuk Membantu Sistem Penjualan di Desa Kukuh

Mahasiswa Ilmu Komputer Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur melakukan sosialisasi dan pendampingan penggunaan sistem SCM (Supply Chain Management) untuk jaringan antara perusahaan dan pemasok untuk memproduksi dan mendistribusikan produk tertentu kepada pembeli akhir di Desa Kukuh, Kecamatan Kerambitan, Tabanan, Bali. Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk proyek independen yang dilaksanakan untuk membantu para pengurus BUMDes di desa kukuh untuk mempermudah menerima pesanan hingga memenuhi permintaan pelanggan.

Penyuluhan system SCM dilaksanakan pada tanggal 29 oktober 2002 oleh para mahasiswa Ilmu Komputer UPN “Veteran” Jawa Timur. Dimana tim UPN “Veteran” Jawa Timur yang terdiri dari 2 dosen pembimbing yaitu Made Hanindia Prami Swari, S.Kom, M.C dan Hendra Maulana, S. Kom. , M.Kom serta 10 Mahasiswa program studi Informatika.

Indri Novita Eka Putri, sebagai salah satu mahasiswa yang berpartisiasi dalam penyuluhan tersebut mengatakan bahwa mahasiswa UPN “Veteran” Jawa Timur diterima oleh ketua Bumdes Kukuh dan masyarakat yang membawahi berbagai unit usaha di desa, seperti unit produksi, unit retail, dan juga unit jasa. Para mahasiswa juga berkesempatan untuk melihat proses bisnis dan pendistribusian produk yang dihasilkan oleh Bumdes Kukuh.

Indri juga mengatakan bahwa melihat langsung antusias warga Desa Kukuh yang mengaku sangat dimudahkan dengan adanya aplikasi tersebut, terutama tentang peran BUMDes dalam pembangunan desa. Baginya, kegiatan ini merupakan salah satu contoh sebagai upaya mahasiswa bisa berkontribusi langsung ke masyarakat.

Salah satu warga tersebut menyatakan bahwa pelatihan tersebut sangat bermanfaat dan memudahkan bagi mereka dalam menjalankan kegiatan usaha BUMDes. Dengan demikian, kunjungan mahasiswa UPN “Veteran” ke Bumdes Kukuh dapat dilihat sebagai upaya pengembangan sistem Supply Chain Management yang sudah dikerjakan oleh mahasiswa,dengan harapan kegiatan tersebut dapat memberikan manfaat bagi perkembangan usaha di Bumdes Kukuh dan menjadi kontribusi positif bagi pembangunan desa.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

  • https://digital.c2isante.fr/glpi/
  • http://test.nflalumni.org/
  • https://glpi.drimaes.com/
  • https://ankahair.com/wp-includes/
  • https://kmvholding.turist-kavkaz.ru/
  • https://mfbm.bangsamoro.gov.ph/
  • https://cesu.cps.sp.gov.br/
  • https://binaes.cultura.gob.sv/
  • https://astroline.myprm.com/css/
  • https://sorobanaqvn.edu.vn/
  • https://pusatbahasa.hamzanwadi.ac.id/vendor/gacor/
  • http://glpi.uniples.com/
  • https://pasca.widyatama.ac.id/app/maxwin/
  • https://helpdesk.groupe-hasnaoui.com/
  • https://smanegeri1sukoharjo.sch.id/
  • https://ramateknik.unpam.ac.id/
  • https://ph.bild.mx/
  • https://kanjana.nangrong.ac.th/